Penulisan Daftar Pustaka/ Referensi dari Internet Yang Tepat (Web/ Blog)
Selamat datang di blog saya yang sederhana ini, sbelumnya terima kasih atas kunjungannya. sebelumnya saya sudah pernah membuat ini di blog saya yang lain, tetapi akan saya pindah semua artikelnya disini. Nah baiklah rekan-rekan semua disini akan saya beri suatu cara atau metode atau petubjuk Penulisan Daftar Pustaka/ Referensi dari Internet Yang Tepat (Web/ Blog), semoga artikel ini bisa membantu.
Rekan-rekan semua pasti bingung bagaimana membuat referensi atau daftar pustaka yang sumbernya dari internet ? disini akan saya beri cintoh lengkap, silahkan dipilih , karena masing-masing guru atau dosen pembimbing memiliki cara yang berbeda, untuk menyiasati perbedaan itu sekarang saya tuliskan .
Inilah caraya membuat atau menulis mengenai cara membuat daftar pustaka dari internet.
1. Nama pembuat. Tahun dibuat. Judul postingan/ artikel. (online) alamat web/ blog/ postingan. Diakses : Tanggal kita mengakses contoh :
Supeksa. 2013. Penulisan Daftar Pustaka/ Referensi dari Internet Yang Tepat (Web/ Blog) . (Online)http://www.pecintaipa.info/2015/08/penulisan-daftar-pustaka-referensi-dari.html. Diakses : 20 Agustus 2015.
Supeksa. 2013. Penulisan Daftar Pustaka/ Referensi dari Internet Yang Tepat (Web/ Blog) . (Online)http://www.pecintaipa.info/2015/08/penulisan-daftar-pustaka-referensi-dari.html. Diakses : 20 Agustus 2015.
2. Nama pembuat. Tahun dibuat. Jdul postingan/ artikel. Aviable from : alamat web/ alamat postingan. Accesed : tanggal diakses Contoh :
Supeksa. 2012. Penulisan Daftar Pustaka/ Referensi dari Internet Yang Tepat (Web/ Blog). Aviable from :http://www.pecintaipa.info/2015/08/penulisan-daftar-pustaka-referensi-dari.html. Accesed : 2015, August 8.
Supeksa. 2012. Penulisan Daftar Pustaka/ Referensi dari Internet Yang Tepat (Web/ Blog). Aviable from :http://www.pecintaipa.info/2015/08/penulisan-daftar-pustaka-referensi-dari.html. Accesed : 2015, August 8.
3. Nama pembuat. Tahun. Judul postingan. [cited tanggal mengakses]. Aviable from : alamat web. Contoh:
Supeksa. 2012. Penulisan Daftar Pustaka/ Referensi dari Internet Yang Tepat (Web/ Blog). [cited : 2015 August 20]. Aviable from : http://www.pecintaipa.info/2015/08/penulisan-daftar-pustaka-referensi-dari.html.
Yang manakah yang anda akan pilih ? silahkan...... diskusikan dulu sama pembimbing kalian ya,,,,, pembimbing adalah raja ,,, katanya hehehe.
Supeksa. 2012. Penulisan Daftar Pustaka/ Referensi dari Internet Yang Tepat (Web/ Blog). [cited : 2015 August 20]. Aviable from : http://www.pecintaipa.info/2015/08/penulisan-daftar-pustaka-referensi-dari.html.
Yang manakah yang anda akan pilih ? silahkan...... diskusikan dulu sama pembimbing kalian ya,,,,, pembimbing adalah raja ,,, katanya hehehe.
Bagaimana rekan-rekan semua , apakah artikel ini bisa membantu ?Silahkan berkomentar yang sopan dan sesuai artikel. semoga artikrl ini bemanfaat. Bagaimanapun semua sumber itu penting. Jika kalian misalnya membuat artikel harus mencantumkan nama pengarang atau penulisnya, jika tidak maka anda akan di cap sebagai plagiat, bahkan sebagus apapun artikel kalian yang dibuat jika mengutip tanpa mencantumkan penulisnya ya sama saja dengan boong.. hehehe, okelah selamat berkarya,,,,,
mas moo nanya itu kan penulisan untuk daftar pustakanya, nah kalo sumbernya mau ditulis di bab bagian mana nya
ReplyDeletemakasih mas
ReplyDeleteterimakasih banyak mas membantu sekali heee
ReplyDelete